I SINERGITAS I
Sinergitas dengan Instansi Pemerintahan di Kabupaten Magelang, Pada Hari Kamis 30 Maret 2023 WIB Lessy Yunilasari, S.E. Sekretaris Pengadilan Agama Mungkid mengikuti Zoom meeting Musyawarah Rencana Pembangunan Kabupaten Magelang.
Dengan mengikuti acara tersebut Pengadilan Agama Mungkid berharap selalu memberikan dukungan dan sinergi antar instansi Pemerintahan Kabupaten Magelang.